Bagi para pengguna Android bisa melakukan update atau mengisi blog/posting menggunakan handset. Hal tersebut bisa kita lakukan walaupun HP yang kita miliki hanya ukuran yang tidak besar atau kurang dari 3 inci. Google sudah menyediakan aplikasi blogger di android market untuk dapat melakukan aktivitas blogger.
Untuk dapat ngeblog dengan perangkat gemgam yang kita miliki dapat menggunakan aplikasi Blogger-Droid dari Android Market atau sobat bisa juga untuk mendownload aplikasi tersebut melalui : https://market.android.com/details?id=and blogger&feature=search_resultatau jika tidak mau capai ketik bisa klik disini.
Tetapi ada persyaratan yaitu sobat tentu saja sudah memiliki akun blogger.com,jika belum memiliki bisa mendaftar di blogger.com atau bisa juga dengan klik disini.
Setelah selesai atau jika telah memiliki akun bisa langsung login di : Blogger-Droid,masukkan user name dan password.Nanti Blogger-Droid akan mencari blog sobat dan akan menyambungkannya pada blog yang kita miliki dan setelah tersambung maka bisa dimulai melakukan aktivitas seperti biasanya seperti melakukan membuat blog baru,memberi judul,label,konten dan terakhir publish blog.
Setelah selesai melakukan posting,di cek blog sobat di Blogger.Com,disana akan ada tulisan "posted from Blogger-Droid"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Sobat jika ingin berkomentar silahkan berkomentar pada kotak dibawah ini.